Kasubag TU Berikan Penguatan Dalam Apel Pagi
1 min read
Tahuna,INFO_PAS-Dalam kegiatan apel pagi pegawai lapas tahuna Kalapas Suharno melalui Kasubag Tata Usaha menyampaikan penguatan untuk seluruh Pegawai agar lebih semangat dalam melaksankan tugas,terlebih besok merupakan puncak dari kegiatan HUT PROKLAMASI Ke-77.Selasa(16/08/2022)
Kasubag TU Mochaimin menyampaikan agar semua Panitia yang sudah di bentuk agar dapat lebih mematangkan akan semua kegiatan yang akan dilaksankan,mengingat kegiatan puncak sudah besok hari,maka kita perlu melaksankan gladi bersih.
Mochaimin juga menambahkan agar dapat mempersiapkan dan mengecek kembali baik baliho,umbul-umbul dan lain sebagainya yang rusak akibat angin dan cuaca buruk yang melanda kabupaten kepulauan sangihe selang dua hari berturut-turut.Beliau juga menghimbau untuk menjaga kesehatan masing-masing di tengah cuaca yang sering berubah saat ini.
